Membuat Button Download With Countdown Timer
04 May 2014
Membuat Tombol Download Dengan Hitungan Mundur - Ada Tombol download yang memanfaatkan tombol sosial media untuk membuka link downloadnya. Dan tombol download yang akan kita bahas memanfaatkan Auto Redirect dengan Timer untuk membuka link download internal atau external.
Simpan Javascript diatas kode </head> atau </body>
<script type="text/javascript">
//<![CDATA[
function generate() {
var linkDL = document.getElementById("download"),
btn = document.getElementById("btn"),
direklink = document.getElementById("download").href,
waktu = 10;
var teks_waktu = document.createElement("span");
linkDL.parentNode.replaceChild(teks_waktu, linkDL);
var id;
id = setInterval(function () {
waktu--;
if (waktu < 0) {
teks_waktu.parentNode.replaceChild(linkDL, teks_waktu);
clearInterval(id);
window.location.replace(direklink);
linkDL.style.display = "inline";
} else {
teks_waktu.innerHTML = "" + waktu.toString() + " Detik";
btn.style.display = "none";
}
}, 1000);
}
//]]>
</script>
Masukan kode dibawah ini dalam mode HTML, pada postingan sobat.
Tambahkan CSS untuk menghilangkan link download
Selamat Mencoba....
Itulah Tutorial ''Membuat Button Download With Countdown Timer'' Jangan lupa Like, share dan komentarnya ya,,,
<button onclick="generate()" id="btn">Download</button>
<a id="download" href="link-download" style="display:none">Download Template</a>
Tambahkan CSS untuk menghilangkan link download
#link-download {
display: none
}
Selamat Mencoba....
Itulah Tutorial ''Membuat Button Download With Countdown Timer'' Jangan lupa Like, share dan komentarnya ya,,,
http://the-anarchyta.blogspot.com/2014/05/button-download-with-countdown-timer.html