Cara Terbaru Memasang Meta Tag SEO Friendly di Blog
07 January 2014
Cara Rahasia Meningkatkan SEO 100% Work - Hai Sobat Blanter ternyata banyak sekali tips supaya SEO blog menjadi 100 Persen saya sudah mendapatkan banyak informasi mengenai SEO dan cara meningkatkannya, karena saya tidak tahu banyak tentang SEO jadi ya kalau dapat ilmu blogger kayak gini yaa SHARE aja biar para Bloggers yang lagi tahu,, Berbagi itu menyenangkan lho,, tapi membuat sendiri lebih menyenangkan... :D
Meta Tag merupakan salah satu cara optimasi SEO On Page pada blog yang harus kita perhatikan untuk memperoleh peringkat terbaik di google. Apa itu meta tag? Meta Tag adalah elemen atau tag dalam bahasa pemrograman HTML atau XHTML yang dipakai untuk mengaplikasikan metadata dalam suatu halaman web. Walaupun sekarang robot mesin pencari sudah sangat mandiri dan tidak terlalu membutuhkan meta tag, tapi tidak ada salahnya membuat meta tag di blog kita supaya mendapatkan hasil yang lebih memuaskan.
1. Login ke Blogger.com
2. Masuk ke Template, lalu klik Edit HTML
3. Hapus semua kode yang berada diantara <head> dan <b:skin>, lalu ganti dengan kode berikut :
Saran saya jika anda blogger yang punya waktu cukup untuk menulis meta description, cobalah memakai meta description manual, karena dengan ini anda bisa memilih deskripsi bebas untuk posting. Cara memasang meta description manual cukup mudah, ikuti langkah berikut:
1. Masuk ke Setelan, lalu pilih preferensi penelusuran.
2. Pada kolom meta tag isi deskripsi anda, sekarang jika anda membuat posting akan muncul pilihan Deskripsi Penelusuran pada samping halaman.
3. Edit semua posting anda, dan isi kolom Deskripsi Penelusuran.
Sumber Meta Tag ini dari berbagai sumber lebih tepatnya dari sini > Kang Rizky <
2. Masuk ke Template, lalu klik Edit HTML
3. Hapus semua kode yang berada diantara <head> dan <b:skin>, lalu ganti dengan kode berikut :
<link href='http://www.blogger.com/openid-server.g' rel='openid.server'/>Gantilah semua kode yang berwarna biru sesuai data blog anda.
<link href='Isi Dengan Alamat Blog Anda' rel='openid.delegate'/>
<link expr:href='data:blog.url' rel='canonical'/>
<b:if cond='data:blog.pageType == "index"'>
<title><data:blog.title/></title>
<b:else/>
<title><data:blog.pageName/></title>
</b:if>
<b:if cond='data:blog.pageType == "item"'>
<meta expr:content='data:blog.pageName + ", " + data:blog.title + ", " + data:blog.pageName' name='description'/>
<meta expr:content='data:blog.pageName' name='keywords'/>
<b:else/>
<meta content='Isi Dengan Deskripsi Blog Anda' name='description'/>
<meta content='Isi Dengan Keyword Blog Anda' name='keywords'/>
</b:if>
<b:if cond='data:blog.pageType == "archive"'>
<meta content='noindex' name='robots'/>
<b:else/>
<meta content='index, follow, noodp, noydir' name='robots'/>
</b:if>
<meta content='index, follow, snipet' name='googlebot'/>
<meta content='Isi Dengan Nama Anda' name='author'/>
<meta content='Indonesia' name='geo.placename'/>
<meta content='id' name='geo.country'/>
<meta content='blogger' name='generator'/>
<meta content='text/html; charset=UTF-8' http-equiv='Content-Type'/>
<meta content='general' name='rating'/>
<meta content='Isi Dengan Kode Verfikasi Google' name='google-site-verification'/>
<meta content='Isi Dengan Kode Verfikasi Bing' name='msvalidate.01'/>
<meta content='Isi Dengan Kode Verfikasi Alexa' name='alexaVerifyID'/>
Saran saya jika anda blogger yang punya waktu cukup untuk menulis meta description, cobalah memakai meta description manual, karena dengan ini anda bisa memilih deskripsi bebas untuk posting. Cara memasang meta description manual cukup mudah, ikuti langkah berikut:
1. Masuk ke Setelan, lalu pilih preferensi penelusuran.
2. Pada kolom meta tag isi deskripsi anda, sekarang jika anda membuat posting akan muncul pilihan Deskripsi Penelusuran pada samping halaman.
3. Edit semua posting anda, dan isi kolom Deskripsi Penelusuran.
Sumber Meta Tag ini dari berbagai sumber lebih tepatnya dari sini > Kang Rizky <